Seperti diketahui apabila bos pemilik OPPO OnePlus belum lama ini memberikan konfirmasi jika mereka sedang membuat ponsel terbarunya bernama OnePlus 5. Dimana smartphone terbarunya ini diklaim menjadi "flagship killer" yang akan dipasarkan keseluruh dunia termasuk Indonesia pada pertengahan tau atau tepatnya pada bulan Juni 2017 yang akan datang.
OPPO OnePlus 5 malahan dari pantauan Androidsutes telah dipasarkan melalui laman online milik Oppo yaitu di OppoMart toko online tiongkok. Ponsel dengan spesifikasi gahar ini terpampang sudah dijual dengan harga yang tertera kisaran 449 Dolar USD atau setara Rp5 jutaan lebih. Sepertinya Smartphone OnePlus 5 menyasar untuk kelas menengah keatas karena harga 5 jutaan biasanya bagi mereka yang berduit.
Pada laman OppoMart terlihat sudah menjual OnePlus 5 dimana lengkap dengan penampakan asli dari ponsel Dual-Kamera ini. Dimana selain foto, untuk speknya pun tertera jelas walaupun singkat. Spek OnePlus 5 ternyata mempunyai bentang layar 5,5 inci Quad HD, untuk prosesor adalah CPU Snapdragon 835 2,45 GHz, dengan menggunakan RAM 6 GB, untuk kapasitas penyimpanan sekitar 64 GB/ atau 128 GB, dan pastinya bagi anda pecinta foto selfie ponsel milik OPPO ini sudah dual-camera belakang 12 MP.
OPPO OnePlus 5 OppoMart |
Akan tetapi masih terkait Spek OPPO OnePlus 5 dimana ada yang mengatakan bukan RAM 6GB akan tetapi menggunakan RAM 8GB hal ini seperti tertera pada salah satu screnshot dimana secara detail untuk RAM 6 gB ROM 64 GB dan RAM 8GB maka ROM 128 GB.